Usir Kegabutan Dengan Kartun Kartun Pilihan
  Kebanyakan orang mengira kartun hanya untuk anak anak saja, padahal gak sesederhana itu. Kartun menjadi pengingat bahwa sebelum kita menjalani hidup yang penuh kerumitan di fase dewasa ini, kita pernah menjadi anak lugu yang tahunya makan dan main saja. Masalah terberat hanya karena gak dibeliin mainan. Apa aja sih kartun yang menarik untuk ditonton?.            1. Coco                  Film  kartun ini menceritakan seorang anak laki laki yang mempunyai keinginan untuk bermusik, namun ditentang oleh keluarganya. Keluarganya menganggap bahwa musik telah membuat nenek moyang mereka kehilangan suaminya. Alhasil semua moyang moyangnya sampai keluarga inti anak laki laki tersebut membenci musik. Apakah anak laki laki tersebut akan terus bermusik atau menjalani tradisi keluarganya?             2. Inside Out         Membenci rasa marah, rasa takut, rasa jijik, rasa sedih dan beranggapan bahwa harus selalu happy?.    Di dalam film ini digambarkan bahwa kendali pikiran bukan berasal ...